Ketahui Hal Berikut Sebelum Kamu Mengendarai Mobil Matic

Sahabat sudah berapa lama bisa menyetir mobil? Nyetir mobil itu adalah keterampilan yang membutuhkan konsentrasi dan koordinasi visual motorik dengan baik, loh. Kenapa begitu? Yang pertama yaitu konsentrasi untuk memperhatikan lalu lintas, kemudian konsentrasi untuk mengelola pengaturan kopling dan perseneling disesuaikan dengan kondisi jalanan, dan konsentrasi saat mengatur kecepatan kendaraan. Tentu saja ini berlaku jika…